Friday, June 10, 2011

[INFO GADGET] Tabulet Troy ; Tablet lokal dgn ARM Cortex A9 seperti yg ada di iPad 2

Gadgeters, Tabulet Troy yang baru saja dirilis pada tanggal 7 Juni 2011 yang lalu , kali ini Tablet yg dipersenjatai dengan Prosesor ARM Cortex A9 seperti yg ada di iPad 2  mengusung spesifikasi dan performa yang mumpuni dengan harga yang terjangkau. Bedanya hanya pada layar yg masih resisitive ...
Dengan harga jual yang cukup murah yaitu Rp.2.300.000,- Tabulet Troy siap meramaikan persaingan Tablet Android di Indonesia.
Spesifikasi Utama :
  • ARM Cortex A9 Single Core 1Ghz
  • GPU ARM Mali-400
  • OpenGL ES 1.x/2.0
  • Android Froyo 2.2 dengan dukungan upgrade ke Gingerbread 2.3
  • RAM DDR2 512 MB
  • Memori Internal 4GB NAND Flash (External MicroSD Card up to 32GB)
  • Layar Resistif 7' LCD 800x480
  • Full HD 1080p Video Playback & Output
  • HDMI Output
  • USB OTG (Support Ext keyboard, HDD, USB,dll)
  • Li-Battery 3750mAh



No comments:

Post a Comment